3 Positif Covid-19, Sunyaragi Zona Merah

3 Positif Covid-19, Sunyaragi Zona Merah

CIREBON – Warga yang terinfeksi corona virus disease (Covid-19) di RW 10 Kelurahan Sunyaragi, Kecamatan Kesambi, Kota Cirebon bertambah 1 orang. Totalnya kini menjadi 3 orang.

Penderita terakhir diketahui tanpa gejala, dan hingga kini Dinas Kesehatan (Dinkes) Kota Cirebon masih melakukan penelusuran. Apakah kasus ketiga di RW 10 Sunyaragi tertular dari pasien suami istri yang sebelumnya terpapar imported case.

Baca Juga:

Kasus Positif dari Kelurahan Sunyaragi, Awalnya Dirawat sebagai Pasien Umum

Mengingat dari pengakuannya, pasien positif covid-19 terbaru ternyata baru saja bepergian dari Jakarta sekitar 8-10 hari yang lalu.

Sementara kondisi dua pasien positif covid-19 yang kabarnya suami istri tersebut, terus membaik dan masih menjalani perawatan di salah satu rumah sakit swasta di Kabupaten Cirebon.

Gerbang Komplek Perumahan Ditutup...

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: